STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MA DARUL AZHAR KABUPATEN TANAH BUMBU

NORMALIANI, NORMALIANI (2022) STRATEGI GURU DALAM MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MA DARUL AZHAR KABUPATEN TANAH BUMBU. Sarjana thesis, STIT DARUL ULUM KOTABARU.

[thumbnail of ABSTRAK] Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (283kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (425kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
BAB II.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (638kB)
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (231kB)
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (431kB)
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (421kB)

Abstract

Skripsi ini mengangkat judul “Strategi Guru Dlam Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Daring Pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MA. Darul Azhar Kabupaten Tanah Bumbu Yng menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Strategi guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran daring ada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MA. Darul Azhar Kabupaten Tanah Bumbu dan faktor-faktor yang mempengarhinya. Sedangkan tujuan yang diinginkan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran daring pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MA. Darul Azhar Kabupaten Tanah Bumbu dan faktor-faktor yang menpengaruhinya
Dalam penelitian ini yang menjadi subyek pennelitian adalah seorang guru mata pelajaran aqidah akhlak. Yang bernama Bapak Yannor, S. Pd Sedangkan obyek penelitiannya adalah strategi guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran daring pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MA. Darul Azhar Kabupaten Tanah Bumbu dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Kemudian penulis melakukan tahapan-tahapan penggalian data dan pengolahan data serta dilakukan analisis terhadap data tersebut. Penggalian data yang dikerjakan dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi diolah berdasarkan tahapan penelitian.
Setelah dilakukan pengolahan data dan dianalisis maka hasil penelitian tersebut menunjukan bahwa strategi guru dalam meningkatkan keaktifan belajar siswa dalam pembelajaran daring pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di MA. Darul Azhar Kabupaten Tanah Bumbu termasuk kategori baik, seperti dalam memberikan motivasi belajar, membuat inovasi pembelajaran dan melakukan pengawasan. Adapun factor-faktor yang mempengaruhi adalah latar belakang pendidikan yang sesuai serta memiliki pengalaman yang sudah lama dalam bertugas, semangat dan antusias belajar anak yang sangat baik dan fasilitas yang dimiliki sangat mendukung, serta lingkungan baik di sekolah, rumah tangga yang mendukung.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Uncontrolled Keywords: Strategi Guru, Keaktifan Belajar siswa , Pembelajaran Daring Anak
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam (S1)
Depositing User: Mr Nuhjan Nuhjan
Date Deposited: 26 Mar 2023 09:09
Last Modified: 26 Mar 2023 09:09
URI: http://repository.stitdukotabaru.ac.id/id/eprint/103

Actions (login required)

View Item
View Item